Sunan giri putra syaikh maulana isqak adalah tokoh wali songo yang
berkedudukan sebagai raja sekaligus guru suci(pandito ratu).ia memilki
peran penting dalam pengembangan dakwah islam di nusantara dengan
memanfaatkan kekuasaan dan jalur perniagaan.sebagai mana Guru sekaligus
mertuanya Sunan ampel,sunan giri mengembangkan pendidikan dengan
menerima murid-murid dari berbagai daerah di nusantara.
Sejarah mencatat,jejak dakwah sunan giri besrerta keturunanya
mencapai daerah banjar,martapura,pasir dan kutai di kalimantan,buton
dan gowa di sulawesi selatan,nusa tenggara bahkan kepulauan Maluku.